CARANECOM

Caranecom is a Informative Blogging, place of Information and Learning

Membuat About Me Pada Blog Sendiri Terbaru


Abou Me pada website/blog adalah informasi yang diberikan oleh pemilik blog untuk diketahui oleh pengunjung website/blog yang memberikan denganjelas data identitas pemilik atau website itu sendiri, sehingga dengan adanya about me pada sebuah website atau blog secara otomatis akan memperlihatkan kepada pengunjung tentang kebenaran blog tersebut dan menimbulkan kepercayaan terhadap pengunjung blog.
Selain dari itu about me pada blog merupakan salah satu syarat jika ingin mendaftar pada google adsense.
Berikut adalah panduan mudah dan cepat dalam membuat about me pada blog :

Pertama silahkan anda login pada blog anda, kemudian pada laman dashboard blog pilih halaman pada bilah kiri selanjutnya klik buat halaman baru kemudian buat judul dengan nama About Me dan selanjutnya silahkan buat tulisan about me pada mode composse pada laman sesuai dengan identitas diri anda, jika sudah selesai silahkan klik tab HTML sebelah Composse, block smua tulisan kemudian copy setelah itu klik publish halaman.

Tutorial lengkapanga membuat about me lihat dibawah ini :
1. Login pada blog anda
2. pilih Halaman pada bilah kiri dashboard blog
3. klik buat halaman baru
4. Buat judul halaman contoh : About Me
5. Pada composse tulis tentang identitas diri anda upload foto
6. Klik tab HTML sebelah Composse
7. Block smua tulisan dengan CTRL + A
8. Klik Publish halaman

Menampilkan About Me pada sisi kiri atau kanan blog dengan javascript
Masih pada Dashboard blog anda klik Tata Letak, kemudian klik tambahkan gadget bisa disisi kiri atau kanan, selanjutnya cari HTML/Javascript klik tanda + (plus), selanjutnya pada lembar konfigurasi silahkan buat judul Contoh About Me, kemudian paste kode pada box kosong dibawah dengan perintah keyboard CTRL+V, terakhir klik simpan.

Jika anda tidak ingin menampilkan about me pada sisi kiri atau kanan blog dengan java script lewati langkah tersebut.

Jika anda ingin menampilkan hanya pada menu laman seperti contoh blog caranecom ini atau seperti pada gambar dibawah ini : 
About Me di Blogspot
Silahkan ikuti caranya sebagai berikut :

Masih Pada dashboard blog anda silahkan pilih Tata Letak kemudian klik edit pada bar tertulis seluruh kolom untuk edit gadget halaman.
Kemudian pada page konfigurasi silahkan centang box about me kemudian klik simpan
Selesai.

Baca juga : cara membuat Contact Us dengan mudah 

Demikian artikel sederhana ini semoga bermanfaat, jika terdapat keraguan dan ketidak pahaman dalam artikel ini jangan ragu untuk berkomentar karena komentar anda kami gratiskan :)
Terima Kasih
Salam Blogger
Salam Caranecom